Gaya Belajar dalam Pembelajaran Jarak Jauh di Masa Pandemi Covid-19 pada Siswa Sekolah Menengah Pertama di Jawa Tengah

Authors

  • Cyntia Tri Kristianti Kristianti Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Hartatik Yunani Krisdiah Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta
  • Rusnoto Rusnoto Fakultas Keperawatan, Universitas Muhammadiyah Kudus
  • Ahmad Nur Syafiq Fakultas Keperawatan, Universitas Muhammadiyah Kudus

DOI:

https://doi.org/10.56972/jikm.v2i1.22

Keywords:

adaptasi pembelajaran, auditori, gaya belajar, kinestetik, pembelajaran jarak jauh

Abstract

Pendidikan mempunyai peran yang cukup penting untuk mengembangkan sumber daya manusianya. Pendidikan berfungsi untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan akan diterapkan pada kehidupan kita sehari-hari. Namun, pendidikan saat ini mengalami perubahan yang signifikan. Pandemi covid-19 membuat semua sektor di dunia harus mengalami perubahan dan berdaptasi dengan dunia digital. Begitu pula pendidikan, proses pembelajaran yang biasanya tatap muka mengharuskan guru dan siswa belajar dengan jarak jauh yang memanfaatkan media pembelajaran daring. Tujuan dari diadakannya penelitian ini yaitu agar dapat mengetahui gaya belajar peserta didik ketika sedang berada di pembelajaran masa pandemi saat ini yang dikenal dengan sebutan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ). Melihat pola pembelajaran daring tentunya akan mempengaruhi gaya belajar siswa saat ini. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Hasil penelitin ini diperoleh bahwa gaya belajar pada pembelajaran bahasa Indonesia siswa di Jawa Tengah mendominasi menggunakan gaya belajar auditori sesuai dengan jumlah frekuensi dan persentase yang ada. 3 siswa dengan gaya belajar visual (3%), 6 siswa dengan gaya belajar auditori (6%), dan 1 siswa dengan gaya belajar kinestetik (1%). Oleh karena itu, penulis menuliskan penelitian tentang gaya belajar dalam Pembelajaran Jarak Jauh di masa pandemi covid-19 pada Siswa Menegah Pertaman (SMP). Dengan demikian, penelitian ini dapat menjadi acuan dan saran untuk guru dalam memberikan bahan dan media pembelajaran yang tepat dengan gaya belajar ketika pendemi berlangsung.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, Zainal; Adeng Hudaya; dan Dinda Anjani. (2020). Efektivitas Pembelajaran Jarak Jauh pada Masa Pandemi Covid-19. Research and Development Journal of Education, 131-146.

Alaydrus, Muhammad Firza. (2020). Penerapan Model Gaya Belajar di Sekolah. El MUBTADA: Journal Of Elementary Islamic Education, 2(2), 13-24.

Aldiyah, Evy. (2021). Perubahan Gaya Belajar di Masa Pandemi Covid-19. Cendekia: Jurnal Ilmu Pengatahuan, 1(1), 8-16.

Basar, Afip Miftahul. (20210. Problemantika Pembelajaran Jarak Jauh pada Masa Pandemi Covid 19 (Studi kasus di Smp IT Nurul Fajri-Cikarang Barat-Bekasi). Edunesia: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(1), 208-218.

Cicilia, Yayuk dan Nursalim. (2019). Gaya dan Strategi Belajar Bahasa. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(3), 138-149. https://doi.org/10.31004/edukatif.v1i3.30

Fadillah, M. Rijal dan Mimin Ninawati. (2020). Pengembangan Media Pop Up Book Berbasis Kontekstual pada Materi Perkembangbiakan Hewan Kelas VI SDN Anyelir 1 Depok. Pedagogi: Jurnal Penelitian Pendidikan, 7(2), 89-98.

Hansen, Seng. (2020). Invertigasi Teknik Wawancara dalam Penelitian Kualitatif Manajemen Konstruksi. Jurnal Teknik Sipil (Jurnal Teoritis dan Terapan Bidang Rekayasa Sipil), 27(3), 283-294.

Harahap, Ade Chita Putri, Dinda P. H., dan Samsul R.H. (2020). Analisis Tingkat Stres Akademik Pada Mahasiswa Selama Pembelajaran Jarak Jauh Dimasa Covid-19. Biblio Couns: Jurnal Kajian Konseling dan Pendidikan, 3(1), 10-14. http://dx.doi.org/10.30596%2Fbibliocouns.v3i1.4804

Khasanah Diah Ratu Ayu Uswatun, dkk. (2020). Pendidikan dalam Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Sinestesia, 10(1), 41-48.

Ludji Bire, Arylien., Uda Geradus, dan Josua Bire. “Pengaruh Gaya Belajar Visual, Auditorial, dan Kinestetik Terhadap Prestasi Belajar”. Pascasarjana Universitas

Nusa Cendana: Jurnal Kependidikan 44, no. 2 (2014): 168-174.

Malik, Agung Rinaldy, Emzir, dan Sri Sumarni. (2020). Pengaruh Strategi Pembelajaran Mobile Learning dan Gaya Belajar Visual Terhadap Penguasaan Kosakata Bahasa Jerman Siswa SMA Negeri 1 Maros. Visipena Journal, 11(1), 194-207. https://doi.org/10.46244/visipena.v11i1.1090

Mamluah, S. K., & Maulidi, A. (2021). Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di Masa Pandemi Covid-19 di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 869-877.

Pardede, Kristin, Marzuki Ahmad, dan Syaril Harahap. (2021). Analisis Gaya Belajar Serta Pengaruh Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Selama Pandemi Covid-19. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 4(2), 243-252. https://doi.org/10.37081/mathedu.v4i2.2526

Pramita, M., Sukmawati, R., Purba, H., Wiranda, N., Kusnendar, J., & Sajat, M. (2021). Student Acceptance of E-learning to Improve Learning Independence in the Department of Computer Education. Indonesian Journal on Learning and Advanced Education (IJOLAE), 4(1), 34-44. doi:https://doi.org/10.23917/ijolae.v4i1.9265.

Priyatno, D. 2008. Mandiri Belajar SPSS. Yogyakarta: MediaKom.

Putri Widia Ananda, dkk (2021). Pengaruh Pembelajaran Jarak Jauh terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas 3 Sekolah Dasar Negeri Sudimara Timur. Cendikia: Jurnal Ilmiah Indonesia, 1(30, 321-327.

S., Dedi Rasdjo; Angga Sucitra Hendrayana; Erin Erisyani; dan Nana Setiana. (2016). Pengaruh Motivasi Belajar, Gaya Belajar, dan Kemandirian Belajar terhadap Hasil Belajar Mahasiswa S1 PGSD Masukan Sarjana di UPBJJ UT Bandung. EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar, 8(2), 163-177.

Sari, Haryanti Puspa. (2021, Juli 08). UPDATE: Tambah 38.391 Orang Indonesia Kini 2.417.788. Diakses pada Juli 2021 dari https://amp.kompas.com/nasional/read/2021/07/08/17224681/update-tambah-38391-orang-kasus-covid-19-indonesia-kini-2417788

Septantiningtyas, Niken. (2018). Pengaruh Pembelajaran Jarak Jauh dengan Aplikasi Google Class Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. Edureligia: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(2), 1-5.

Setiawan, Adib Rifqi. (2020). Lembar Kegiatan Literasi Saintifik untuk Pembelajaran Jarak Jauh Topik Penyakit Coronavirus 2019 (COVID-19). Jurnal Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 28-37. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.80

Taiyeb, A. M. dan Nurul Mukhlisa. (2015). Hubungan Gaya Belajar dan MotivasiBelajar dengan Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 1 Tanete Rilau. Jurnal Bionature, 16(1), 8-16. https://doi.org/10.35580/bionature.v16i1.1563

Downloads

Published

2022-04-01

How to Cite

Kristianti, C. T. K., Krisdiah, H. Y. ., Rusnoto, R., & Syafiq, A. N. . (2022). Gaya Belajar dalam Pembelajaran Jarak Jauh di Masa Pandemi Covid-19 pada Siswa Sekolah Menengah Pertama di Jawa Tengah. Jurnal Ilmiah Kampus Mengajar, 2(1), 50–60. https://doi.org/10.56972/jikm.v2i1.22

Issue

Section

Articles